Jamasan Tosan Aji dalam rangka Mahargya Kumadeging Kalurahan Genjahan 109 Tahun

Ikhsan Setyo Wibowo 27 Agustus 2021 09:20:13 WIB

SIDA_GENJAHAN Jamasan Tosan Aji dalam rangka Mahargya Kumadeging Kalurahan Genjahan 109 Tahun. Pemerintah kalurahan Genjahan Jum'at 27 Agustus 2021 mengadakan upacara pembukaan Jamasan Tosan Aji dalam rangka Hari Jadi 109 Kalurahan Genjahan. Hadir dalam acara Wakil Bupati Gunungkidul (Bapak Heri Susanto, S.Kom, M.Si) didampingi Kepala Bidang Kebudayaan Kunda Kabudayan Kabupaten Gunungkidul (Bapak Agus Umantara) serta Lurah Genjahan (Agung Nugroho) beserta PANJI (Paguyuban Tosan Aji) Kalurahan Genjahan, Ponjong, Gunungkidul. Dalam acara ini, wakil bupati Gunungkidul memberikan apresiasi terhadap kegiatan nguri-uri kebudayaan di kalurahan Genjahan. Insyaallah akan kita dukung dengan keseriusan pemerintah kabupaten Gunungkidul terhadap budaya asli Daerah Istimewa Yogyakarta. Dalam kesempatan yang sama, wakil bupati Gunungkidul juga memberikan edukasi penanganan COVID-19.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung