Sedekah Pagi Pembuka Pintu Rezeki
Ikhsan Setyo Wibowo 01 November 2019 08:13:26 WIB
SIDA-GENJAHAN Sedekah itu sederhana. Gampang kok asal mau saja. Sayangnya, kita sering menunda-nunda kalau mau sedekah. Atau sering bilang “iya nanti saja”. Bahkan kita sering kelupaan kalau mau atau belum sedekah. Iya nggak?
Sedekah itu simpel. Nggak susah. Mudah kok. Cuma mungkin, kita belum terbiasa. Karena itu, mulai aja dari yang kecil-kecil. Sedeah memang harus dilatih, lalu dibiasakan. Insya Allah bakal jadi berkah untuk orang-orang yang suka sedekah. Percaya atau nggak? Iya nggak suah percaya, karena percaya kepada Allah SWT. Tapi sedekah lakukan saja. Lalu gimana caranya agar gampang sedekah. Ahhh, mudah saja, latihan dan membiasakan itulah resepnya. Ujar Bu Parjono (Pedagang Kelontong dan POM MINI)
Ditemui disela-sela melayani pembeli Jum'at (1/11), Bu Parjono menambahkan beliau bersama suami (red : Pak Parjono) setiap Jum'at Pagi memberikan sedekah pagi sebagai bentuk rasa syukur kepada ALLAH atas rezeki yang dititipkan melalui keluarganya. Bapak/ Ibu Parjono adalah pemilik usaha kelontong, POM MINI, pecah belah dan gerabah dibilangan kawasan ekonomi Desa Genjahan, tepatnya didusun Pati, Genjahan, Ponjong, Gunungkidul.
Ditambahkan oleh beliau, disamping sebagai rasa syukur kepada ALLAH, sedekah secara matematis akan menambah masuknya rezeki dari arah yang tidak diduga-duga. Karena Janji ALLAH ITU PASTI, Tidak Akan Terlambat maupun Tidak Akan Terlalu Cepat, PASTI TEPAT. Karena sedekah adalah Pembuka Pintu Rezeki.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Sejarah singkat Lurah Genjahan
- PENYERAHAN LAPTOP UNTUK KEGIATAN PAUD KALURAHAN GENJAHAN
- KEGIATAN SENAM GERMAS KALURAHAN GENJAHAN
- SAFARI TERAWIH PAMONG KALURAHAN GENJAHAN
- Pemberian Makanan Tambahan (PMT) pada Balita dan Ibu hamil
- TIRAKATAN HADEGING DIY KAPING 269
- INFO GRAFIS PERKAL APBKal KALURAHAN GENJAHAN TAHUN 2024